Harapbagi.blogspot.com

Friday, April 18, 2014

Android Emulator For Windows XP


Pada dasarnya semua rata-rata android emulator for windows XP dapat berjalan lancar. Yang menjadi pertanyaan rata-rata pengguna laptop atau PC jika sistem operasi yang digunakan bukan windows, misalkan MacBook. Emulator yang ada saat ini sudah bisa digunakan pada komputer yang menggunakan sistem operasi Windows dan Mac.

Faktor utama untuk memasang emulator for windows XP adalah dengan ditunjang ram yang terpasang pada komputer minimal 2 GB.  Jika ram yang terpasang pada computer kurang dari 2 GB maka akan menemui kendala ketika menjalankan aplikasi yang sudah dipasang. Berikut beberapa emulator yang dapat dipasang dan digunakan pada komputer windows XP :

You wave
Emulator android ini merupakan apliksi premium yang akan dikenakan biaya untuk menggunakan emulator tersebut. Untuk versi Basic aplikasi ini dikenakan biaya kurang lebih US$ 14 dan untuk versi home dikenakan biaya kurang lebih US$ 19. Fungsi emulator ini agar bisa mengunakan beragam aplikasi android pada PC.

Jar Of Beans
Untuk emulator yang satu ini tidak dikenakan biaya alias gratis. Aplikasi ini bersifat portable jadi bisa langsung digunakan tanpa harus di install terlebih dulu. Emulator ini bisa dipasang pada komputer yang menggunakan sistemoperasi windows dan Mac.

Blue Stacks
Emulator ini juga bersifat gratis, sehingga pengguna bisa memainkan permainan yang biasa dimainkan di smartphone android dan memainkannya di PC. Emulator ini bisa dipasang pada PC berbasis windows dan Mac.

Untuk pengguna yang sudah menggunakan windows XP namun spesifikasi komputernya tidak ditunjang dengan ram 2 Gb, segera diupgrade komputernya agar dapat dipasang emulator android. Perkembangan teknologi komputer dan smartphone ini dimanfaatkan oleh para pengembang aplikasi agar dapat membuat aplikasi yang bisa diterapkan pada smartphone dan juga komputer yang sudah menggunakan android emulator. Bagi pengguna yang menggunakan smartphone android namun ram pada smartphone hanya 512 MB tidak perlu khawatir, manfaatkan computer atau laptop anda agar dapat dipasang android emulator for windows Xp , Sehingga pengguna bisa memaksimalkan pengalamannya dalam menggunakan android melalui komputernya.
Rating: 4.5

0 comments:

Post a Comment

Komentar dengan kata tidak sopan, mengandung link, berwujud promosi, spam, SARA, tidak berkaitan dengan artikel terkait tidak akan pernah di publikasikan!